Tuesday, July 23, 2019

WORKSHOP SAGUSABLOG (SATU GURU SATU BLOG) KEREN


Workshop SAGUSABLOG  merupakan salah satu pelatihan online yang diselenggarakan IGI (Ikatan Guru Indonesia) yang menghasilkan blog-blog guru yang keren. Pelatihan ini diperuntukkan bagi anggota-anggota IGI. Bagi yang belum menjadi anggota IGI dapat mendaftar menjadi anggota dengan mengunjungi LINK: https://igi.or.id. Jika sudah terdaftar sebagai anggota IGI maka anda dapat mendaftar sebagai peserta workshop SAGUSABLOG ini.


Materi yang dipelajari dalam workshop terdiri dari 6 modul:
  1. Modul 1 : membuat blog guru dengan Blogger
  2. Modul 2 : Mendesain Template blog guru dengan template bawaan blogger
  3. Modul 3 : Mendesain header blog guru dengan program paint
  4. Modul 4 : Mengelola dan menghias blog guru
  5. Modul 5 : Mengelola dan membuat menu standar blog guru
  6. Modul 6 : Membuat dan mengelola soal online di google drive

untuk lebih banyak mengetahui tentang workshop SAGUSABLOG anda dapat mengunjungi LINK : https://www.sagusablog.com 



No comments:

Post a Comment